LUTFI BAIHAQI's profile

ENVIRONMENT GRAPHIC DESIGN SENTRA INDUSTRI TENUN IKAT


CREATIVE BRIEF

1) Message
Menyebarkan konsep kreatif dalam upaya menciptakan brand awareness desa Troso sebagai sentra industri dan desa wisata atraksi tenun ikat melalui perancangan EGD (environment graphic design) untuk memudahkan audien dalam bereksplorasi di desa Troso agar lebih dikenal oleh masyarakat luas.


2) Segmentasi
Pria atau wanita usia 18 tahun ke atas, wisatawan lokal maupun luar kota, menyukai fashion Ethnic, traveling, golongan menengah ke atas.


3) Tone dan Manner
Kearifan lokal yang tradisional dan elegan.
​​​​​​​
4) Positioning
Sebagai satu-satunya desa sentra industri tenun dan wisata atraksi tenun ikat di Kabupaten Jepara.

5) Unique Selling Point (USP)
Nilai-nilai kearifan lokal tenun ikat sebagai ide dasar penciptaan.



SIGN SYSTEM DESA
PENERAPAN SIGN SYSTEM


Media Promosi
ENVIRONMENT GRAPHIC DESIGN SENTRA INDUSTRI TENUN IKAT
Published:

ENVIRONMENT GRAPHIC DESIGN SENTRA INDUSTRI TENUN IKAT

Published: